Mengambil Gambar (Screen Shot) Gambar Di Laptop/PC
Mengambil gambar pada komputer/PC (screen shot) sangat berguna untuk membuat sebuah penjelasan tentang apa yang kita buat kita buat di layar komputer kepada orang lain, atau biasa di sebut sebagai sebuah tutorial
Ada dua langkah yang bisa kita lakukan untuk mengambil gambar (screen shot) pada monitor layar komputer / PC yaitu :
Screen Shot tanpa aplikasi atau software
Ada dua langkah yang bisa kita lakukan untuk mengambil gambar (screen shot) pada monitor layar komputer / PC yaitu :
Screen Shot tanpa aplikasi atau software
- Tampilkan gambar yang ingin anda screen shot
- Tekan ctrl + tombol prt sc sysrq pada keyboard komputer anda
- Bukalah program paint. Caranya buka Windows > All Program > Accesories > Paint
- Setelah terbuka langsung paste dengan menekan Ctrl + V secara bersamaan
- Simpanlah gambar dengan mengklik icon disket, lalu silahkan simpan gambar tersebut dengan bentuk yang anda inginkan, mislnya JPEG atau PNG.
Add caption |
Screen Shot dengan Software Ligshot (Disarankan)
- Cara ini lebih mudah dari pada cara pertama, makanya cara ini lebiih saya sarankan untuk digunakan, saya sendiri menggunakan software ligshot, karena menuurt saya ini sangat mudah
- Langkah Pertama adalah download dulu aplikasinya di sini
- Setelah terinstal, maka cukup hanya dengan menekan tombol prt sc sysrq untuk mengambil gambar
- Kemudian layar komputer akan menjadi hitam transparan, kemudian anda cukup tahan mouse sebelah kirin dan kemudian drag gambar yang ingin kita ambil gambarnya, lalu simpan dengan klik tanda disket
- File Akan tersimpan Secara Otomatis
Mengambil Gambar (Screen Shot) Gambar Di Laptop/PC
Reviewed by Darwis Bora
on
14:48:00
Rating:
No comments: